Tips Cara Membuat Nasi Agar Nasi Tidak Cepat Basi dengan Kulitas yang Baik dan Benar Serta Bagus. Makan lauk tanpa nasi serasa kurang lengkap. Memang, nasi merupakan makanan pokok orang Indonesia. Inilah yang membuat kita sering memasak nasi dalam jumlah yang cukup banyak. Sayangnya, bila nasi tidak disimpan dengan baik, bisa-bisa membuat makanan tersebut cepat basi dan tidak dapat dikonsumsi lagi karena sudah berair dan bau. Tentu, hal ini akan merugikan karena kita terpaksa akan membuang sisa nasi tersebut.
Gambar Memasak Nasi Putih di Magicom |
Memasak nasi dengan ketahanan yang sangat lama dan tidak terasa basi mungkin mustahil bagi Anda, namun tips kali ini membuktikan bahwa nasi dapat bertahan lama dan tidak basi di dalam magicom atau magic com atau rice cooker, cobalah dan buktikan sendiri aneka tips dan 5 Cara Memasak Nasi Pulen di Rice Cooker atau magicom/magic com. Berikut kumpulan rahasia aneka kreasi dan variasi olahan nasi putih biat tidak cepat basi awet sampai besok pagi tidak cepat menguning dan tidak kering dengan tekstur yang lembut dan empuk sehingga tidak keras, sehingga sisa nasi sisa bisa dibuat atau dimasak nasi goreng dengan digoreng atau bisa diolah menjadi aneka jajanan atau cemilan nasi sisa, seperti kerupuk nasi aci dan cireng nasi aci.
RESEP MEMASAK NASI AGAR TIDAK CEPAT BASI
BAHAN :
- Beras pilihan kualitas baik atau bagus tandannya berwarna putih, bersih tanpa padi atau kulit padi dan tanpa batu atau pasir.
- Air bersih untuk mencuci beras dan air untuk menanak nasi
Baca Juga : Resep Nasi Goreng Jawa
CARA MEMBUAT NASI AGAR TIDAK CEPAT BASI :
- Agar nasi tidak mudah basi, langkah pertama adalah cuci bersih beras terlebih dahulu sebelum menanak nasi.
- Pastikan terlebih dahulu takaran air pas dan berasnya sesuai atau tidak, sebaiknya takaran air tidak terlalu banyak atau berlebihan. Cara tradisional dengan mengukurnya dengan satu ruas jari telunjuk pastikan permukaan beras rata terlebih dahulu biar nasinya pulen dan enak.
- Tambahkan perasan air jeruk lemon atau daun pandan saat Anda akan memasak, jika Anda memasak beras sebanyak 1 liter, maka Anda dapat menambahkan 1/2 perasan air buah jeruk lemon atau 2-3 helai daun pandan.
- Masak beras di dalam rice cooker sampai matang.
from Resep Masakan Indonesia http://carabuatresep.blogspot.com/2022/09/cara-membuat-nasi-agar-tidak-cepat-basi.html
0 komentar:
Posting Komentar